Kadisperin NTB Tinjau Potensi Tenun Pringgasela untuk Bangga Buatan Indonesia (BBI) ITE Begawe Fest
Lombok Timur, 18 November 2024 – Kepala Dinas Perindustrian NTB, Nuryanti, ME, melakukan kunjungan ke Desa Pringgasela Selatan untuk meninjau potensi tenun lokal yang akan menjadi salah satu sorotan utama…
Dr. Aryanti Dwiyani Hadiri Gathering dan Pengukuhan Korwil ASISI NTB
Mataram, Sabtu, 16 November 2024 – Kepala Bidang Sarana Prasarana dan Pemberdayaan Industri, Dr. Aryanti Dwiyani, mewakili Kepala Dinas Perindustrian NTB, menghadiri acara Gathering, Expo, dan Pengukuhan Koordinator Wilayah (Korwil)…
Tim Sarpras Disperin NTB Kunjungi Kegiatan Pendampingan Kendaraan Multiguna Berbasis Listrik
Mataram, Jumat, 15 November 2024 – Tim Bidang Sarana dan Prasarana (Sarpras) Dinas Perindustrian NTB mengunjungi kegiatan pendampingan pembuatan kendaraan multiguna berbasis listrik yang berlangsung di BRIDA NTB. Kegiatan ini…
Kepala Dinas Perindustrian NTB Jadi Narasumber di Podcast Bintang Diskominfotik, Bahas Ite Begawe Fest sebagai Ajang Promosi Produk Lokal
Mataram – Kepala Dinas Perindustrian Provinsi NTB, Hj. Nuryanti, SE., ME., tampil sebagai narasumber utama dalam Podcast Bintang Diskominfotik Provinsi NTB Edisi ke-6 untuk membahas rangkaian acara Ite Begawe Fest.…
Kelor dan Buncis Menandai Kemajuan Industri Lokal Berbahan Dasar Alami di NTB
Mataram, 14 November 2024 – Kepala Dinas Perindustrian (Kadisperin) Nusa Tenggara Barat (NTB), Nuryanti, SE., ME., mewakili Penjabat (Pj) Gubernur NTB, menghadiri sekaligus memberikan sambutan pada acara peluncuran produk baru…
Sosialisasi Pengembangan APHT dan Industri Turunan di Desa Paok Motong
Lombok Timur, 13 November 2024 – Dinas Perindustrian Nusa Tenggara Barat (Disperin NTB) mengadakan sosialisasi bertajuk Pengembangan dan Pengelolaan APHT Paok Motong serta Industri Turunan Lainnya. Acara ini berlangsung di…
Kadisperin NTB Resmi Menutup Pendampingan IKM Siap Ekspor dan Pelatihan Digital Marketing
Lombok Timur, 13 November 2024 – Kepala Dinas Perindustrian (Kadisperin) NTB Nuryanti SE., ME secara resmi menutup kegiatan Pendampingan Industri Kecil dan Menengah (IKM) Siap Ekspor serta Pelatihan Digital Marketing…
Inovasi dan Kreativitas Telur Asin Bakar KTT Azna Jaya Terara Lombok Timur
Kepala Dinas Perindustrian NTB mengunjungi salah satu IKM di Desa Terara Lombok Timur, yang merupakan salah IKM yang lolos Seleksi Bangga Buatan Indonesia ( BBI) 2024 masuk 30 besar dari…
“Pendampingan IKM Siap Ekspor: DISPERIN NTB Tingkatkan Daya Saing Produk Lokal di Pasar Global”
Mataram, 12 November 2024 – Dinas Perindustrian Nusa Tenggara Barat (NTB) menggelar kegiatan Pendampingan Industri Kecil Menengah (IKM) Siap Ekspor di Hotel Lombok Plaza. Acara ini dirancang untuk memperkuat kapasitas…
Disperin NTB Sambut Kunjungan Siswa SMAIT Bukit Quran Nusantara dalam Program “Outing Class Go To Office
Mataram, 12 November 2024 – Dalam rangka meningkatkan wawasan dan pemahaman siswa tentang dunia industri, Dinas Perindustrian Provinsi NTB menerima kunjungan siswa/i dari SMAIT Bukit Quran Nusantara Mataram melalui kegiatan…